Home Berita Kamera Firmware Update Nikon D7100 Dan Nikon D5200

Firmware Update Nikon D7100 Dan Nikon D5200

0

Nikon telah merilis firmware update terbaru (versi 1.03) untuk dua kamera DSLR yaitu Nikon D7100 dan Nikon D5200. Berikut adalah rincian masing-masing :

Firmware Update Nikon D7100 versi versi 1.03

Download filenya disini. Berikut daftar perbaikannya :

  • Mengurangi noise (garis horisontal) pada hasil video resolusi 1280×720 60p atau 1280×720 50p
  • Memperbaiki masalah yang kadang-kadang menyebabkan layar gelap ketika gambar dilihat dengan menekan tombol playback.
  • Memperbaiki masalah pada menu untuk beberapa bahasa yang scroll terus hingga menyebabkan kamera hang.
  • Memperbaiki masal dengan garis bantu cakrawala yang ditampilkan viewfinder
  • Memperbaiki masalah kamera hang ketika opsi clean image sensor dipilih

Firmware Update Nikon D5200 versi 1.03

Download filenya disini. Berikut daftar perbaikannya :

  • Mengurangi noise (garis horisontal) pada hasil video resolusi 1280×720 60p atau 1280×720 50p
  • Memperbaiki masalah kamera hang ketika opsi clean image sensor dipilih

 

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Exit mobile version