Fujifilm beberapa waktu lalu mengumumkan update firmware Fujifilm X-E2, menjadikan EVF pada kamera X-E2 ini memiliki kinerja seperti X-T1.
Kamera Fuji X-E2 akan diumumkan sekitar tanggal 18 Oktober memiliki fitur Wi-fi yang lebih baik, sensor X-Trans generasi II, Prosesor EXR II.
Fuji akan rilis firmware X100 versi 2.00 yang akan meningkatkan performa AF (autofokus) dan operasional, selain itu juga akan ada Fuji X-E2.